Monday, June 30, 2014

Cara daftar facebook

Cara Membuat/daftar facebook
 Bagaimana cara membuat facebook? Facebook merupakan situs yang terkenal di seluruh dunia bahkan di Indonesia. Facebook merupakan sistem jaringan pertemanan di dunia online. Facebook juga di kenal untuk membuat status/update status,menambah teman dll. Dan kali ini saya akan membagi pengetahuan saya tentang bagaimana cara membuat facebook. Berikut langkah-langkahnya:

1. Sobat harus mempunyai email untuk daftar ke facebook
2. klik link ini www.facebook.com , maka sobat akan melihat tampilan di bawah ini:


3. Selanjutnya sobat harus mengisi beberapa kolom di atas yang suda disediakan yaitu:
  - Kolom Nama depan & Nama belakang.
  - kolom untuk mengisi Email sobat.
  - kolom untuk memasukan kembali Email sobat.
  - Dan kolom selanjutnya yang harus sobat isi adalah Kata Sandi Baru, di kolom tersebut sobat            harus membuat/mengisi password yang di inginkan dan disaranka agar password tersebut tidak       di ketahui oleh  seseorang lain, seperti halnya membuat password/kata sandi menggunaka n               kombinasi huruf dan angka
  -Kolom yang terakhir adalah kolom untuk mengisi tanggal lahir dan jenis kelamin sobat.
4. Selanjutnya klik "mendaftar".

Kemudian akan muncul tampilan halaman seperti gambar di bawah ini.



 silahkan sobat klik saja  LEWATI LANGKAH INI yang ada di sudut bawah tampilan seperti gambar di bawah ini.
 Lalu pada langkah ke-3 dan ke-2 klik saja LEWATI yang ada di bagian bawah. Selanjutnya jika sobat telah melewati langkah yang ke-3 untuk mengisi foto profil, maka sobat akan masuk ke halaman utama facebook, namun di bagian atas muncul peringatan untu membuka email agar mengisi kode vertifikasi seperti gambar dibawah ini.       

        
Sekarang saatnya membuka akun email sobat dan sobat akan melihat sebuah email dari facebook, silahkan di klik.

Klik tombol biru yang ada pada bagian tengah email dan perhatikan juga kode unik yang muncul dibagian kanan bawahnya karena bisa saja kode iti dibutuhkan untuk melakukan konfirmasi keamanan.

setelah itu silahkan login pada email yang sobat daftarkan tadi saat membuat akun facebook. Jika tidak ada di kotak masuk, maka cobe cek Kotak Spam.

Buka email yang dikirimkan oleh facebook dan silahkan klik link konfirmasi akun baru sobat. Selamat anda sudah mempunyai akun facebook saat ini
facebookbaru milik sobat telah siap digunakan.

 Nah sobat cukup mudah kan membuat facebook. Semoga saja bermanfaat bagi sobat. ^_^




No comments:

Post a Comment